Translate

Monday, July 9, 2012

Rumus Kalor Plus Pemuaian Panjang


                 Atau Kalor didefinisikan sebagai energi yang diterima atau di lepas oleh suatu zat sehingga suhu suatu zat bisa naik dan turun.Efek pelepasan  kalor atau penerimaan kalor dapat mengubah  wujud zat menjadi menyublim,melebur,membeku,menguap ,mengembun.
Secara matematis dirumuskan  sebagai berikut.
Q=m c ∆T
Keterangan:
Q = banyak kalor yang diterima atau dilepas (J)
M=massa zat (kg)
C= kalor jenis zat (J / Kg°c)
∆T =T1 –T2 =perubahan suhu zat (°C)
T1=suhu mula mula(°C)
T2+suhu akhir zat (°C)

Banyak kalor yang dibutuhkan untuk melebur suatu zat  dirumuskan sebagai berikut
Q = m .L
Keterangan
L  =Kalor laten (J/Kg)
m = massa zat (kg)
kalor dapat berpindah tempat dari benda yang bersuhu lebih tinggi ke benda yang suhunya lebih rendah.

0 komentar:

Post a Comment

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Nav menu


Mau buat buku tamu ini ?
Klik di sini